Bawaslu Mesuji Tutup Pendaftaran Panwas Kecamatan : Ini Jumlah Pendaftar

Infoterbaru.news//Mesuji(Lampung)
Menjelang Pilkada Serentak 2024 Bawaslu Mesuji menutup pendaftaran Panwas Kecamatan, penerimaan pendaftar yang melengkapi pemberkasan yang dimulai Pada tanggal 5 sampai 7 mei sampai pukul 09.00wib sampai 23.59 wib di sekretariat Bawaslu Mesuji, di Desa Brabasan, Kecamatan Tanjung Raya, Kabupaten Mesuji.

Setelah Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) Kabupaten Mesuji mengumumkan hasil proses rekrutmen Panitia Pengawas Pemilihan Umum (Panwaslu) Kecamatan Peserta Existing Tahun 2024 telah dilaksanakan.

Pada hari Selasa 7 Mei 2024 sampai pukul 23.59 wib Bawaslu Mesuji melakukan penutupan pendaftaran Panwas Tingkat Kecamatan.

Petugas penerima pendaftaran sebagai berikut :
1. Herlita Sari
2. Andriansyah
3. Pipin lestari
4. Feri
5. Junda
6. M. Abdul Gofur
7. Diliana
8 Reno Saputra
9. Tasa
10. Ariyono
11. Toni

Adapun hasil rekapan pendaftar Panwas Kecamatan sebagai berikut :
1. Kecamatan Simpang Pematang
L= 9 P=1
2. Kecamatan Way serdang
L= 5 P=0
3. Kecamatan Panca Jaya
L= 7 P=1
4. Kecamatan Tanjung Raya
L= 10 P=1
5. Kecamatan Rawa Jitu Utara
L= 4 P=0
6. Kecamatan Mesuji
L=3 P=3
Total pendaftar keseluruhan se-Kabupaten Mesuji 44 (L= 38 P= 6).

Setelah penyeleksian berkas Bawaslu Mesuji Segara akan melakukan TES selanjutnya sesuai jadwal waktu yang telah ditentukan.( Red )

 

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *